Menunjukan Kekuatan Hati, Kholifatul Nisa Kembalikan Uang Rp.10 Juta yang Ditemukannya Tanpa Keraguan

Di jaman sekarang rasa- rasanya sulit dipercaya ada orang menemukan uang dengan jumlah yang lumayan besar, namun dikembalikan kepada pemiliknya.
Baca Juga:
Padahal Khoirul Nisa (17) menemukan uang di jalan desa, yang mungkin tidak ada CCTV di tempat dirinya menemukan uang tersebut, juga tidak ada orang yang melihat, atau mengetahui uang yang jatuh itu punya seseorang yang dikenalinya.
Ditambah lagi hari lebaran Idul Fitri sudah mendekati, daya beli masyarakat untuk kebutuhan hari raya meningkat, sehingga banyak orang yang memaksakan kehendak buat memenuhi kebutuhan suasana Idul Fitri, yang sebenarnya tidak perlu dipaksakan, sehingga hutangpun ditempuh banyak orang.
Kholifatul Nisa, seorang remaja 17 tahun, yang mungkin sama seperti kebanyakan anak remaja se- usianya, perlu biaya hidup untuk sekolah atau mungkin dengan uang 10 juta cukup bisa di gunakan untuk hura - hura, akan tetapi seorang Nisa yang menemukan uang senilai Rp.10 juta di kembalikan lewat kantor kepolisian sektor Kandang Serang, Pekalongan. Dirinya tahu bahwa uang itu bukan miliknya.
Kejadian itu sontak viral di media sosial, bahkan tak jarang orang yang tidak percaya dengan kejadian tersebut. "Masa nemu uang sebanyak itu di kembalikan?" tanya seseorang.

Polsek Teluk Mengkudu Cek TKP Rumah Warga yang mengalami Kebakaran

Warga Asahan Kini Semakin Mudah Bayar Tagihan PDAM Tirta Silaupiasa Dengan BRImo

Manajer Project Mawatu Resort Bersama Lima Orang Lainnya Diperiksa PSDKP

Pemusnahan 23 Kg Narkotika di Langsa, Lebih dari 121 Ribu Jiwa Selamat

Demo di PN Ruteng, Marsel Ahang Debat Hingga Tunjuk tunjuk Ketua Pengadilan

Kafilah Kecamatan Sayur Matinggi raih Juara Umum MTQ ke-57 tingkat Kabupaten Tapsel

Polres Tapsel Amankan Pria Pengedar Sabu
