Besok JCH Aceh Kloter Satu Masuk Asrama Haji, Ini Jadwal Keberangkatannya
Redaksi - Senin, 22 Mei 2023 14:52 WIB

bulat.co.id -Jemaah Calon Haji (JCH) Embarkasi Aceh kelompok terbang (kloter) pertama akan masuk Asrama Haji esok hari, Selasa (23/5/23). Selanjutnya, JCH akan diberangkatkan pada Rabu (24/5/23) ke Tanah Suci.
Berdasarkan data dari Kanwil Kemenag Aceh, Senin (22/5/23), JCH asal Aceh akan diberangkatkan ke Arab Saudi dalam 12 kloter. 11 kloter di antaranya diisi JCH dari Aceh sementara kloter 12 campuran jemaah dari Sumatera Utara.
Baca Juga:
Sebelum berangkat, para jemaah akan menginap semalam di Asrama Haji Embarkasi Aceh. Mereka akan berangkat ke Arab Saudi melalui Bandar Internasional Sultan Iskandar Muda, Blang Bintang, Aceh Besar.
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait

Satresnarkoba Polres Langsa Bongkar Jaringan Kokain Lintas Provinsi, Enam Tersangka Diamankan

Satresnarkoba Polres Langsa Bongkar Jaringan Kokain Lintas Provinsi, Enam Tersangka Diamankan

Mahasiswa KKN UNSAM Bantu Warga Mendapat Aliran Listrik Normal Usai 4 Bulan Menunggu

Gagalkan Peredaran 272 Kg Ganja Asal Aceh, Polda Sumut Amankan Dua Pelaku

Perjuangan Abadi Cut Nyak Dien di Tanah Pengasingan Hingga Dijuluki 'Ratu Aceh'

Upacara Peringatan Haornas ke-41 Kota Padangsidimpuan Terlaksana
Komentar