Jaga Ekosistem Laut, Bhabinkamtibmas Polres Flotim Larang Nelayan Gunakan Peledak

Pelarangan penggunaan bahan peledak dan pukat harimau
- Rabu, 14 Desember 2022 21:21 WIB
Jaga Ekosistem Laut, Bhabinkamtibmas Polres Flotim Larang Nelayan Gunakan Peledak
Foto: Istimewa
Jaga ekosistem laut, Bhabinkamtibmas Polres Flotim Larang Nelayan Gunakan peledak
Baca juga: Kuota Blangko KTP di Flores Timur Habis, Warga Mengeluh

Anwar Sanusi, lebih jauh menyarankan agar saat melaut atau menjala ikan, warga harus selalu mengutamakan keselamatan diri dan juga memperhatikan kondisi cuaca.

"Kepada para nelayan diharapkan untuk tidak menggunakan peledak ataupun pukat harimau mengingat cara menangkap ikan dengan menggunakan metode tersebut dapat merusak ekosistem laut, dan jika kedapatan menggunakan bahan peledak atau pukat harimau dapat dikenakan sanksi pidana," pungkasnya.

Advertisement
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru