Rekomendasi 5 Hotel Murah dan Mewah di Semarang, Harga Mulai Rp 300 Ribu-an

Kota Semarang dijadikan sebagai objek wisata dari sekian banyaknya destinasi wisata di Semarang.
Selain wisata, Semarang juga menawarkan berbagai hotel mewah dan murah yang tidak menguras kantong Anda.
Baca Juga:
Dengan fasilitas hotel yang bagus, cocok untuk menginap bersama keluarga.
Dalam unggahan video YouTube, Chanel Piknil merekomendasi hotel di Semarang yang murah dengan view bagus, pastinya memiliki layanan eksklusif.
1. ARTOTEL Gajahmada
ARTOTEL Gajahmada Semarang menjadi tempat staycation terbaik di Semarang yang rekomended untuk Anda nikmati.
Lokasi dari ARTOTEL Gajahmada terletak di jalan Gajah Mada nomor 101 Miroto, Kecamatan Semarang Tengah, Kota Semarang, Jawa Tengah.
Harga kamar yang ditawarkan ARTOTEL Gajahmada mulai dari 400 ribuan nikmati sensasi staycation di hotel yang mewah.
2. Awann Sewu Boutique
Awann Sewu Boutique adalah hotel cocok untuk menemani istirahat traveler ketika berlibur di Semarang, Jawa Tengah.
Nikmati fasilitas menarik dengan layanan eksklusif yang ditawarkan Awann Sewu Boutique Hotel.
Lokasi dari Awann Sewu Boutique terletak di jalan Simpang nomor 11 Sekayu, Kecamatan Semarang Tengah, Kota Semarang, Jawa Tengah.
Harga kamar yang tersedia di hotel bintang 5 di Awann Sewu Boutique mulai dari 600 ribuan.

PMKRI Cabang Labuan Bajo Mengecam Keras Upaya Privatisasi Pantai di Labuan Bajo

Ferdy Hasiman Minta Pemda Terapkan Pajak Gelombang Udara

Warga di Labuan Bajo Marahi Pemilik Hotel karena Dilarang Masuk Pantai

Hotel JW Mariot Diduga Buang Limbah ke Laut

Lembaga Hikma dan Kebijakan Publik Meminta Mawatu Resort Hentikan Proses Reklamasi
