Inilah Daftar 5 Brand Skincare Berbahaya Menurut BPOM RI, Mungkin Ada Yang Kamu Pakai Saat Ini, Cek!

Andy Liany - Senin, 27 November 2023 12:30 WIB
Inilah Daftar 5 Brand Skincare Berbahaya Menurut BPOM RI, Mungkin Ada Yang Kamu Pakai Saat Ini, Cek!

bulat.co.id -Inilah daftar lima brand Skincare berbahaya yang beredar di ecommerce yang dirilis Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) RI.

Advertisement

Salahsatu brand skincareberbahaya tersebut kemungkinan sedang kamu pkaia saat ini.

Baca Juga:

Sebaiknya, hentikan pemakaian bran skincareberbahaya tersebut, karena bisa merusak kulit.

BPOM RI merilis lima brand skincareberbahaya yang beredar di ecommerce.

Produk tersebut dikatakan berbahaya karena terbukti mengandung zat kimia yang bisa merusak kulit.

Selain itu, beredarnya produk tersebut juga rupanya belum mendapatkan izin dari BPOM.

Temuan lima produk skincareberbahaya tersebut didapatkan dari hasil patroli siber yang dilakukan BPOM selama Januari hingga September 2023.

Berikut daftar Lima brand Skincare berbahaya yang beredar di ecommerce yang dirilis BPOM RI:

1. HB Dosting

Produk skincare ini telah tersebar di ecommerce sampai 1.447 link penjualan.

Produk ini berupa hand and body lotion dosis tinggi atau HB Dosting.

BPOM menemukan kalau produk tersebut tidak punya izin edar dan mengandung zat kimia berbahaya berupa hidrokuinon dan steroid.

Kedua zat tersebut sebaiknya tidak digunakan secara bebas, melainkan berdasarkan resep dokter karena memiliki efek samping dan bisa menimbulkan reaksi alergi.

Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru