Alun-alun Kabupaten Sergai Bermanfaat Bagi Masyarakat Berolahraga dan Tingkatkan Ekonomi UMKM
Alun-alun kini setiap sore nya ramai dikunjungi masyarakat dalam aktivitas jogging, banyak masyarakat berjualan sehingga meningkatkan ekonomi UMKM bahkan orangtua juga dapat menyenangkan anak-anaknya untuk bermain bahkan di Alun-alun tersebut saat ini sudah dibangun lapangan Voli artinya sudah menjadi arena olahraga di Kabupaten Serdang Bedagai.
Baca Juga:
Menurut Cut Muna (30), warga Desa Firdaus, Kecamatan Sei Rampah kepada wartawan mengatakan dirinya rutin berolahraga jogging di Alun-alun hampir setiap sore dimulai pukul 16.30 WIB. Karena adanya Alun-alun ini menjadi fasilitas berolahraga nyaman bagi masyarakat.
"Saya merasa nyaman berolahraga di Alun-alun ini, selain dekat dengan rumah, areanya juga luas sehingga membuat kita cepat berkeringat dan tentunya menjadi lebih sehat," ujar Cut Muna, Rabu (30/10) sore.
Kepatuhan Syariah: Kunci Keberlanjutan UMKM Industri Halal
UMKM Siap Naik Kelas! Pemkab Sergai Sosialisasi Sertifikasi Halal Bersama Anggota DPR RI
Perda Pangan Lokal Bukti Keberpihakan Dewan Terhadap Rakyat Kecil
Orang Muda di Labuan Bajo Meminta Pemerintah untuk Memasukan Kembali Mata Pelajaran Mulok ke Sekolah Sebagai Upaya Pelestarian Makanan Lokal
Yakines Gelar Forum Diskusi Lintas Sektor Bahas Ketahanan Pangan