Kadis Perindag Manggarai Barat Resmi Dilapor ke Polisi oleh Wartawan
Ven Darung - Senin, 24 Februari 2025 14:52 WIB
Istimewa
Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian kabupaten Manggarai Barat, Gabriel Bagung.
bulat.co.id - LABUAN BAJO |Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Manggarai Barat, Gabriel Bagung resmi dilaporkan ke Polres Manggarai Barat oleh wartawan media online Kompas86.com, Dedimus Panggur pada Senin, [24/2] siang.
Laporan ini buntut dari dugaan tindak pidana pengancaman dan penghinaan terhadap jurnalis beberapa waktu lalu.
Dedimus ditemani kawan se profesinya, Remy Nahal tiba di Polres Manggarai Barat sekitar pukul 11.00 Wita.
Baca Juga:
"Kita sudah resmi mengadukan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Manggarai Barat, Gabriel Bagung ke Polres Manggarai Barat. Semoga polisi secepatnya kasus ini untuk naik ke peroses penyidikan," kata Deni.
Ia mengatakan, dirinya menyerahkan sepenuhnya kasus ini kepada Aparat Penegak Hukum. Menurut Deni, bukti-bukti sudah dikantongi.
Kata Deni, laporannya sudah diterima oleh Polres Manggarai Barat dan akan ditindak lanjut.
Editor
: Ven Darung
Tags
Berita Terkait
FPMS Apresiasi Kinerja Kakanwil Ditjenpas Sumut, Dinilai Cepat Tanggap dan Peka Aspirasi Publik
SPPG Tanjung Beringin Salurkan Program Makan Bergizi Gratis kepada Guru
Polsek Firdaus Respon Cepat Laporan Warga Lewat Call Center 110 Soal adanya Kebakaran
Duel Para Pangeran Beringin : Menakar Marwah di Arena Musda
Mahasiswa KKN Kemanusiaan UNSAM dan UNY Fokus Pemulihan Pascabanjir di Desa Tanjung Neraca
Proyek Tak Bertuan Ditemukan di Darussalam Madina
Komentar