WBP Lapas Binjai Kendalikan Peredaran Narkoba dari Dalam, Tiga Pelaku Buka Suara
WBP Lapas Binjai kendalikan peredaran Narkoba

Foto: bulat.co.id/HE
Pelaku penyalahgunaan narkoba sebut disuruh oleh WBP Lapas Binjai
Baca juga: Dikabarkan Peredaran Sabu Dilakukan Warga Binaan, Lapas Binjai Lakukan Razia
"Saya disuruh oleh AM melalui telepon seluler. Jadi atas perintah AM ini makanya saya bisa menemui pembeli dan mengantar paket sabu tersebut," ujarnya saat di konfirmasi bulat.co.id di Mapolres Binjai.
Sebenarnya, kata MY, dirinya mengetahui kalau barang tersebut merupakan narkoba jenis sabu-sabu, namun lantaran AM ada hubungan saudara dengan dirinya, sehingga dia menuruti permintaan tersebut.
"Saya tau itu narkoba, namun karena AM saudara dan baik sama saya, sehingga saya menuruti untuk mengantarkan barang haram tersebut kepada pembelinya," ujar wanita yang bergelar Sarjana Ekonomi ini sembari menyesali perbuatannya.
(HE)
Editor
:
Tags
Berita Terkait

BPN Mabar Tak Keluarkan Peta Bidang Tanah Bendung Anak Munting, Ganti Rugi Lahan Gagal

Kapoldasu Irjen Pol Whisnu Hermawan Februanto SIK MH Dukung Kinerja Bank Sumut

Optimis Juara, PJSI Labuhanbatu Berangkatkan Sembilan Atlet Judo

Bobby Nasution : Kampanye Adalah Penyampaian Program, Bukan untuk Saling Membenci

Kalapas Padangsidimpuan Sampaikan Bimbingan dan Arahan pada Program Sapa Warga Binaan

Meresahkan Warga Kota Binjai, Aksi Maling dan Narkoba Semakin Mengganas, Fakta!
Komentar