Pemkab Karo Rayakan Natal Bersama di Berastagi

Pemkab Karo Rayakan Natal Bersama di Berastagi
- Sabtu, 10 Desember 2022 21:20 WIB
Pemkab Karo Rayakan Natal Bersama di Berastagi
Foto: Istimewa
Wabup Karo saat menyalakan lilin Natal, disaksikan Bupati Karo
Baca juga: Pemkab Karo Buka Pelatihan Keprotokolan

"Saya berharap agar kita tetap saling mendukung untuk mewujudkan program Pemerintah Kabupaten Karo dalam membangun Tanah Karo Simalem yang kita cintai ini, sehingga masyarakat Karo dapat hidup lebih baik lagi," tegas Cory Sebayang.

Sementara Theopilus Ginting menegaskan, melalui perayaan Natal ini, selaku umat beriman marilah kita tingkatkan rasa keimanan kita kepada Tuhan Yang Maha Esa.

"Saling bergandeng tangan, dan bekerja sama membangun Kabupaten Karo agar lebih beriman, damai dan sejahtera," pungkasnya.

Advertisement
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru