Semangat PON XXI, Ratusan Petenis Meja Ikut Turnamen Piala Pangdam I/BB
Ratusan Petenis Meja Ikut Turnamen Piala Pangdam I/BB

Foto: Istimewa
Ratusan atlet di Sumut turut serta dalam Turnamen Tenis Meja Piala Pangdam I/BB di Gelanggang Olahraga (GOR) Angsapura, Medan Area, Sabtu (28/1/2023).
Baca juga: Apresiasi Taekwondo Championship Piala Pangdam I/BB, Ijeck: Komitmen Pengkot TI Medan Asah Kemampuan Atlet
Pangdam juga berharap semua tim dapat bertanding dengan sportif menjunjung tinggi fair play, jujur dan patuhi semua ketentuan dan peraturan pertandingan yang berlaku dan mematuhi setiap keputusan wasit.
"Begitu juga pada panitia dan wasit yang memimpin jalannya pertandingan saya harapkan dapat berlaku adil dan profesional dalam menjalankan tugas dan tanggungjawabnya," tegasnya.
Editor
:
Tags
Berita Terkait

Kapoldasu dan Rombongan Kunker di Mako Polres Tapsel

BPN Mabar Tak Keluarkan Peta Bidang Tanah Bendung Anak Munting, Ganti Rugi Lahan Gagal

Jelang Musda XV KNPI Sumut, IPTI Sumut Tegaskan Dukungan Penuh kepada Aldi Syahputra Siregar

Satresnarkoba Polres Langsa Bongkar Jaringan Kokain Lintas Provinsi, Enam Tersangka Diamankan

Satresnarkoba Polres Langsa Bongkar Jaringan Kokain Lintas Provinsi, Enam Tersangka Diamankan

Terkait Stunting di Madina, Arief Tampubolon: Siapapun yang Terlibat Harus Mempertanggungjawabkan Perbuatannya
Komentar