Siswa SMA yang Tantang Guru Berkelahi Dikeluarkan dari Sekolah

Berdasarkan keterangan pihak sekolah juga, lanjut Tonie, HK sudah pernah diberikan surat teguran karena sifatnya yang suka melawan. Baik HK dan orang tuanya sudah menandatangani surat perjanjian agar tidak mengulangi perbuatannya.
Baca Juga:
"Memang dia sudah ada 1 kali peringatan dan dipanggil orang tuanya. Bersama surat perjanjian dari pihak orang tuanya sama pelajar itu menghadap ke Kepala Sekolah bahwa tidak akan mengulangi kembali (perbuatannya)," jelasnya.
Sebelumnya, aksi HK yang menantang guru berkelahi di sekolah viral di media sosial. HK disebut emosi pada gurunya karena ditegur dan diminta merapikan seragamnya.
Baca Juga :Miliki dan Simpan Sabu, Pria 41 Tahun Ditangkap di Teras Rumah
"Dia tidak terima ditegur karena baju anak itu tidak dimasukkan ke dalam, habis itu kan (menantang) karena merasa tersinggung dan tidak terima ditegur oleh guru tersebut," ujar Iptu Tonie.
Kejadian itu terjadi, Senin (23/10/23) siang saatHKhendak masuk ke ruangan mengikuti kegiatan ekstrakurikuler.
"Saat itu (kejadiannya) saat ada kegiatan ekstrakulikuler bulan bahasa," terangnya.

TNI-Polri Kawal Kades Nagur Cup, Bupati Sergai Resmi Buka Kick Off

Polri Dukung Mahasiswa Polbangtan Medan Dampingi Petani Brigade Pangan di Sergai

Polri dan Mahasiswa Unimed Bersinergi Dukung Siswa Berprestasi di Tanjung Beringin: Wujudkan Generasi Emas

Polsek Perbaungan Dipimpin AKP S. Gurusinga Tangkap Dua Pengedar Sabu saat Nyantai Dirumah

Wabup Dr. Adlin Tambunan Lepas 192 Mahasiswa KKL STAI Al-Hikmah Tebing Tinggi
