Gempa M5,8 Guncang Sukabumi, Getaran Hingga Jakarta

Tangkapan Layar
Pengumuman BMKG terkait Gempa di Sukabumi, Jawa Barat.
bulat.co.id -Gempa bumi kembali terjadi di Indonesia pagi ini sekitar pukul 07.50 WIB, Kamis (08/12/2022). Gempa terjadi di 22 km tenggara Kota Sukabumi, Jawa Barat. Pusat gempa berada di kedalaman 104 Kilometer.
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyatakan getaran bisa dirasakan hingga ke wilayah Depok dan Jakarta.
"#Gempa Mag:6.1, 08-Dec-2022 07:50:57 WIB, Lok:7.11LS, 106.99BT (22 km Tenggara KOTA-SUKABUMI-JABAR), Kedlmn:104 Km #BMKG
Baca Juga:Gempa di Konawe Sultra, Guncangan Sampai Kendari">Gempa di Konawe Sultra, Guncangan Sampai Kendari
BMKG mengingatkan parameter gempa masih dapat berubah sewaktu-waktu. Diharapkan masyarakat tetap waspada.
"Disclaimer, dalam beberapa menit pertama setelah gempa, parameter gempa dapat berubah dan boleh jadi belum akurat. Kecuali telah dianalisis ulang seismologist," tulis BMKG melalui akun twitter @infoBMKG.
Baca Juga:
Editor
:
Tags
Berita Terkait

BPN Mabar Tak Keluarkan Peta Bidang Tanah Bendung Anak Munting, Ganti Rugi Lahan Gagal

Kapoldasu Irjen Pol Whisnu Hermawan Februanto SIK MH Dukung Kinerja Bank Sumut

Antisipasi Bencana Gempa Bumi, Rutan Pemalang Gelar Simulasi Penyelamatan

Terima Audiensi Gempar Phaba, Pjs Bupati Pakpak Bharat Ajak Turut Serta Sukseskan Pilkada Serentak 2024

Gempa Guncang Nias, Ini Kondisinya dan Saran BMKG

Pelatih Tim Sepakbola Putri Sumatera Utara Mengakui Keunggulan Tim Jawa Barat di PON XXI Aceh-Sumut 2024
Komentar