Personil Polres Tapsel Sambangi Tokoh Masyarakat Guna Mewujudkan Pemilu Damai
Suhut Gultom - Senin, 30 Oktober 2023 08:30 WIB

istimewa
Suasana saat Bripka M Ridhoan Lubis menyambangi salah seorang tokoh masyarakat.
bulat.co.id -Personil Polres Tapanuli Selatan (Tapsel) Bripka M Ridhoan Lubis menyambangi para tokoh masyarakat, Minggu (29/10/2023)
Salah satunya adalah tokoh di Kelurahan Pintu Padang Kecamatan Batang Angkola Kabupaten Tapsel.
Kegiatan ini dilakukan guna mewujudkan Pemilu damai yang akan berlangsung pada tahun 2024 mendatang.
Baca Juga:
Di kesempatan tersebut, Kapolres Tapsel, AKBP Imam Zamroni SIK MH menerangkan, bahwa suasana damai pada Pemilu nanti, perlu ada kerja sama dari semua elemen, termasuk para tokoh agama, masyarakat dan tokoh pemuda.
"Untuk itu, kami datang, guna bersilaturahmi, sekaligus saling memberi masukan agar pelaksanaan Pemilu nanti berjalan damai. Ini juga merupakan bahagian dari Ops Mantap Brata Toba 2023-2024," terang Kapolres.
Editor
: Andy Liany
Tags
Berita Terkait

Polres Tapsel Amankan Pria Pengedar Sabu

Dua Warga Muara Batang Toru Tapsel Diamankan Polisi Diduga Penyalahgunaan Narkoba

Kapoldasu dan Rombongan Kunker di Mako Polres Tapsel

Kapolres Tapsel Pimpin Sertijab dan Pelantikan Kapolsek Batang Angkola

Pria Terduga Pelaku Pencabulan 4 Anak Dibawah Umur Sejenis Ditangkap Polisi

Kapolres Tapsel Laksanakan Giat Save Investasi di PT PIS, Dukung Program Asta Cita Presiden
Komentar