RS Nur'aini Gelar Bakti Sosial Bersama Wakapolri, Polres Labuhanbatu Selatan dan Pengurus Bilal Mayyit Penggali Kubur
Teguh Adi Putra - Senin, 08 April 2024 18:51 WIB

Istimewa
Kegiatan bakti sosial bagi 300 paket sembako dan 200 paket takjil
"Tujuan kegiatan ini untuk meringankan keluarga pasien dan masyarakat sekitar rumah sakit serta memberikan penguatan secara mental dan spritual kepada pasien dirumah sakit dalam bentuk edukasi dan komunikasi agar pasien bisa tetap semangat dan cepat sembuh agar bisa berhari Raya idul Fitri dirumah bersama keluarga. " ujar Dedy.
Baca Juga:
Kegiatan tersebut bekerja sama dengan Wakapolri Komjenpol Drs.Agus Andrianto, SH.MH dan juga sebagai ketua dewan pembina bilal mayit dan penggali kubur Indonesia dan Sumatera Utara yang diketuai Irwansyah Putra Nasution, SH.MH, dengan membagikan sebanyak 300 paket sembako dan 200 paket takjil dibagikan pada Kamis(4/4/24).
Tags
Berita Terkait

Bobby Nasution Bakal Jadikan Labusel Kabupaten Percontohan Program Restoratif Justice

Buntut Video Joget Viral, PJ Kades Asam Jawa Dilaporkan Ke Bawaslu Labusel

Viral Di Media Sosial, Video Oknum Kades Berjoget Ria Di Acara Maulid Diduga Beri Kode Dukungan Paslon

Edy Rahmayadi-Hasan Sagala Kampanye di Labusel

Ziarah Ke Makam Raja Kerajaan Pertama Negeri Pinang Awan, Ari-Azwar : Kedepan Cagar Budaya Harus Dilestarikan

Dijuluki Paslon Tampan, Begini Tanggapan Ari-Azwar
Komentar