Menkeu Sri Mulyani Sampaikan Kabar Baik untuk PNS di Seluruh Indonesia Terkait Uang Makan Tahun 2025

Andy Liany - Senin, 05 Agustus 2024 10:01 WIB
Menkeu Sri Mulyani Sampaikan Kabar Baik untuk PNS di Seluruh Indonesia Terkait Uang Makan Tahun 2025
net
Sri Mulyani
bulat.co.id - Ada kabar baik untuk seluruh Pegawai Negeri Sipil (PNS) di seluruh Indonesia.

Pasalnya, Menteri Keuangan Sri Mulyani baru saja merilis Peraturan Menteri Keuangan (PMK) terbaru tentang Standar Biaya Masukan Tahun Anggaran 2025.

Advertisement

Kabar baiknya, uang makan PNS tidak mengalami perubahan.

Baca Juga:

Meski banyak perubahan terjadi di tahun 2025, satu hal yang tetap konsisten adalah uang makan PNS.

Sri Mulyani menetapkan besaran uang makan tahun 2024 yang masih sama dengan tahun sebelumnya.

Hal ini sudah ditetap dalam Peraturan Menteri Keuangan terbaru PMK Nomor 39 Tahun 2024.

Berikut rinciannya:

- Golongan I: Rp35.000 per orang per hari, tetap sama dengan sebelumnya.

- Golongan II: Rp35.000 per orang per hari, tetap sama dengan sebelumnya.

- Golongan III: Rp37.000 per orang per hari, tetap sama dengan sebelumnya.

- Golongan IV: Rp41.000 per orang per hari, tetap sama dengan sebelumnya.

Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru