Program Pro Rakyat Jenderal Dudung Dijadikan Model untuk Implementasi Kepemimpinan Nasional
bulat.co.id -JAKARTA | Anggota Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Syarif Hasan memberikan apresiasi kepada Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Dudung Abdurachman yang terus menjalankan 10 program unggulan TNI AD.
Menurut Syarif, 10 program KSAD Dudung yang pro rakyat tersebut wajib dijadikan model untuk implementasi kepemimpinan nasional saat ini.
Baca Juga:
- KH. Ma’ruf Amin Resmi Pimpin Dewan Penasehat SMSI Dukung Penguatan Ekosistem Media Siber Nasional dan HPN 2026 di Banten
- Tak Sekadar Seremonial, Penyerahan Sertifikat UKW di Labuhanbatu Diharapkan Menjadi Momentum Profesionalisme Wartawan
- Denpom I/5 Medan Gelar Nonton Bareng Film Believe, Bersama SMSI Medan dan Masyarakat
Menurut Syarif, sebagaimana keterangan pers yang
diterima kantor pusat Serikat Media Siber Indonesia (SMSI), model kepemimpinan
KSAD Dudung yang terus mendengar dan membantu rakyat harus didukung semua
kalangan. Sebab, tidak semua pemimpin bisa menjalankan semua program unggulan
yang sudah dicanangkan.
"Jadi kalau sudah dijalankan tentu kita apresiasi. Mudah-mudahan ini akan mendatangkan efek yang sangat bagus bagi masyarakat karena itu sangat dibutuhkan oleh masyarakat," katanya.
KH. Ma’ruf Amin Resmi Pimpin Dewan Penasehat SMSI Dukung Penguatan Ekosistem Media Siber Nasional dan HPN 2026 di Banten
Tak Sekadar Seremonial, Penyerahan Sertifikat UKW di Labuhanbatu Diharapkan Menjadi Momentum Profesionalisme Wartawan
Denpom I/5 Medan Gelar Nonton Bareng Film Believe, Bersama SMSI Medan dan Masyarakat
Ketua SMSI Sergai Terus Bantu Korban Angin Puting Beliung
Bupati Simalungun Anton Achmad Saragih Terima Anugerah Sahabat Pers dari SMSI