Simpan Bahan Peledak Dalam Rumah Satu Bangunan Rata dengan Tanah

Ilustrasi
bulat.co.id -Garis polisi berjejer terpasang disekitar bekas bangunan rumah yang sudah rata dengan tanah di Desa Beluk Kenek, Kecamatan Ambunten, Kabupaten Sumenep Madura Jawa Timur.
Rumah tersebut roboh lantaran menyimpan bahan peledak sekitar 50kg lebih.
Zaini (60) pemilik rumah mengatakan, tiba-tiba terdengar suara ledakan keras dari dalam rumah usai dirinya mencari rumput ilalang untuk pakan ternaknya.
Plt Camat Ambunten Fariz membenarkan adanya kejadian tersebut. Rumah itu ambruk karena bahan petasan meledak. Bubuk mesiu tersimpan rapi di dalam rumah Zaini. Kejadiannya sekitar pukul 16.30 wib.
"Itu akibat petasan meletus di dalam rumah. Satu korban luka dan dibawa ke rumah sakit," katanya kepada media Rabu (19/04/23).
Terpisah, Kepala Sub-Bagian Hubungan Masyarakat Polres Sumenep, AKP Widiarti membenarkan bahwa pemilik bahan peledak itu sebenarnya cucu dari Zaini (60) yang hingga saat ini masih didalami keberadaannya.
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait

Terjadi Ledakan di Rumah Cagub Aceh Bustami Hamzah

Viral! Komplek Perumahan di Medan Terjadi Ledakan, Dua Orang Luka

Gudang Amunisi yang Meledak Berisi Beragam Jenis Peluru Termasuk Kaliber Besar, Petugas Takut Mendekat

Gudang Amunisi TNI AD Gunung Putri Meledak, Kebakaran Masih Berlangsung

Gudang Amunisi Yon Armed 7/105 GS Bantar Gebang Bekasi Terbakar

Ledakan Misterius Gegerkan Latihan Tim SWAT AS, 16 Orang Dilarikan ke RS
Komentar
Berita Terbaru

PT. WKC Ikuti Schedule Owner Ketimbang Dokumen Perizinan, Agustinus: Baca Itu Dokumen

Aktivitas PT. WKC Sampai Larut Malam, Wisatawan Geram

GEMAH Angkat Bicara Atas Dugaan Pemerasan Anggota DPRD DKI untuk Judi Sabung Ayam

Bupati Simalungun Anton Achmad Saragih Terima Anugerah Sahabat Pers dari SMSI

Uskup Mgr. Maksimus Turun ke Umat, Dikalungi Muslimah Hingga Disuapi Kue

Mantan Pimpinan Cabang Bank Plat Merah di Sergai Jadi Tersangka Dugaan Korupsi 1,3 Miliar

Ketua DPRD Mabar Sambangi Kementerian ATR/BPN Terkait Ganti Rugi Lahan Embung Anak Munting
