Groundbreking Pasar Kolpajung Dipastikan Pekan Depan

Dilansir dari laman resmi lembaga pengadaan secara elektronik (LPSE.Kementrian PUPR) pemenang pembagunan fisik pasar Kolpajung Kabupaten Pamekasan dimenangkan olehPT. ADHI PERSADA GEDUNG 18 Office Park Lantai 7 JL. T.B Simatupang Kav.18 RT 002/01 Kelurahan Kebagusan, Kecamatan Pasar Minggu - Jakarta Selatan (Kota) - DKI Jakarta dengan nilai terkoreksi sebesar Rp. 81.723.403.200,00.
Baca Juga:
"InsyaAllah pekan ini mulai dikerjakan, makanya proses pembongkaran harus segera tuntas," kata Plt. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Pamekasan, Basri Yulianto. Jumat (05/05/23).
Pembangunan pasar Pala Wijo terbesar di Pamekasan tersebut, kata Basri yang juga menjabat sebagai Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Pamekasan bersumber dananya dari anggaran pendapatan belanja negara (APBN).
"Konsep modern berlantai dua nanti menjadi yang pertama pasar termegah di Pamekasan," paparnya.

Melihat Kondisi Pasar Tavip Binjai, Tak Kunjung Dibangun Hingga Ditumbuhi Rumput Liar

Satu Unit Rumah Warga Desa Sigalapang Julu Madina Terbakar

Pria Warga Padang Lawas Ditemukan Meninggal di Indekos Sibolga

Ini Penjelasan Bid Propam Polda Riau Terkait Curhatan Bripka Andry, Beberkan Setor Uang Keatasan

Jasad Wanita Tua di Sibolga Ditemukan Membusuk
