Selingkuhi Istri Orang, Seorang Pria di Pamekasan Tewas Terkena Celurit

Istimewa
Pelaku saat dipaparkan di Polres Sumenep
"Saat itulah datang saudara laki-laki dari suami MZ berinisial JK membawa celurit. JK langsung menyabetkan celurit ke arah F namun tidak berhasil. F berlari ke arah timur dan masih terus dikejar oleh tersangka JK. Kemudian sekitar 100 meter korban F jatuh dan disabet lagi di daerah punggung sekitar delapan kali sampai akhirnya korban F luka-luka dan tewas di tempat kejadian," terang Kapolres Pamekasan AKBP Satria Permana, saat konferensi pers Senin (19/6/2023).
Baca Juga:
Baca Juga :Demi Rupiah Ibu di Pamekasan Tega Ekploitasi Anak
Saat ini, kata Satria, JH, DR dan JK telah ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan.
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait

Bambang Tewas yang Diduga Jadi Korban Tabrak Lari, ini Keterangan Satlantas Polres Sergai

Bambang Warga Sergai Tewas, Diduga Jadi Korban Tabrak Lari

Satlantas Polres Sergai Berhasil Amankan Dump Truk Yang Diduga Tewaskan Dua Warga

Lakalantas Dua Sepeda Motor di Sei Rampah, Seorang IRT Tewas

Bantah Berselingkuh, Kades Kampung Sawah : Kami Berempat di Dalam Mobil

Warga Kampung Sawah Grebek Kades Bersama Selingkuhannya
Komentar