Sebulan Berlalu, Perampokan Kepala Puskesmas di Jalan Tol Masih Dalam Penyelidikan

bulat.co.id/Jhonson
Mobil milik dr Hermida Suherman, Kepala Puskesmas Karang Anyar, Kecamatan Beringin, Kabupaten Deli Serdang, yang menjadi korban perampokan di Jalan Tol Tanjung Morawa.
bulat.co.id -Kasus perampokan Kepala Puskesmas Karang Anyar, Kecamatan Beringin, Kabupaten Deli Serdang, dr Hermida Suherman pada Kamis (12/01/2023) silam, di Tol Tanjung Morawa, tepatnya KM 32.4 Desa Bangun Sari, Kabupaten Deli Serdang, masih dalam proses penyelidikan pihak kepolisian Sat Reskrim Polresta Deli Serdang dan Polsek Tanjung Morawa.
Baca Juga:Waduh Kawanan Begal Semakin Merajalela Beraksi di Kota Medan
Sebulan berlalu, hingga saat ini pihak kepolisian Sat Reskrim Polresta Deli Serdang dan Unit Reskrim Polsek Tanjung Morawa, belum mengamankan pelaku. Pihak kepolisian juga mengaku, pihaknya masih melakukan penyelidikan terhadap kasus perampokan yang terjadi di Jalan Tol tersebut.
Hal itu diakui Kapolsek Tanjung Morawa, AKP Firdaus Keliat. "Masih proses lidik bg. Untuk perkembangan akan kami kabari ya bang," kata Firdaus Keliat, via WhatsApp Senin (06/02/2023).
Baca Juga:
Halaman :
Warning: A non-numeric value encountered in /home/u729743767/domains/bulat.co.id/public_html/theme/detail.php on line 313
Editor
:
Tags
Berita Terkait

BPN Mabar Tak Keluarkan Peta Bidang Tanah Bendung Anak Munting, Ganti Rugi Lahan Gagal

Begini Cara Keluar dari WhatsApp Group Tanpa Ketahuan

Tips Mengatasi Kecanduan Gadget Pada Anak

Sinopsis Film Reprisal: Trauma Manager Bank Buru Perampok Sadis Yang Tewaskan Rekannya

Pelaku Perampokan yang Tewaskan Pelajar di Labuhanbatu Diringkus Polisi

Viral Toko Sembako di Tembung-Deli Serdang Disatroni Perampok Berkelewang
Komentar