Puan Maharani Minta Kualitas Belanja Negara di APBN 2024 Diperkuat, Ini Tujuannya
Redaksi - Rabu, 16 Agustus 2023 16:15 WIB

Internet
Ketua DPR RI Puan Maharani
Menurut Puan, anggaran berbasis kesejahteraan menjadi acuan bagi setiap kementerian dan lembaga dalam mengusulkan anggaran di dalam APBN.
Baca Juga:
"Implementasi komitmen pemerintah untuk menjalankan anggaran berbasis kesejahteraan pada APBN tahun anggaran 2024 dapat menjadi legacy penyusunan anggaran belanja selanjutnya," tegasnya.
Baca Juga :Presiden Umumkan Usulan Kenaikan Gaji ASN, TNI, dan Polri
Apalagi, pemerintah juga menemukan permasalahan pada pelaksanaan anggaran untuk program stunting. Dari Rp 10 miliar hanya Rp 2 miliar yang dibelanjakan untuk kepentingan langsung dari kelompok penerima manfaat, sedangkan Rp 8 miliar dipergunakan untuk perjalanan dinas, rapat-rapat, penguatan dan pengembangan.
"Saat ini, belanja negara masih perlu ditingkatkan kualitas dan efektivitasnya," pungkas Puan. (bsc).
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait

ADPRD Dewi Suryani Apresiasi Kekompakan Alumni SMAN 2 Komodo Buka Turnamen Voli Putri

DPRD Manggarai Barat Desak BWS NTT Bayar Uang Ganti Rugi Lahan Embung Anak Munting

DPRD Manggarai Barat Akan Sampaikan Aspirasi Hasil RDP ke Pusat

ISKA: Ada Substansi yang Lebih Penting Dari Kericuhan Saat RDP di DPRD Manggarai Barat

Breaking News: Marsel Ahang Baku Pukul dengan Kepala BTNK

Ikatan Sarjana Katolik Manggarai Barat Sebut Privatisasi Pantai Adalah Kesalahan Pemerintah Pusat - Daerah
Komentar