844 Tenaga Kesehatan di Flores Timur Rebut 235 Formasi PPPK
844 Tenaga Kesehatan di Flores Timur Rebut 235 Formasi PPPK

Foto: Istimewa
844 Tenaga Kesehatan di Flores Timur Rebut 235 Formasi PPPK
Baca juga: Jaga Ekosistem Laut, Bhabinkamtibmas Polres Flotim Larang Nelayan Gunakan Peledak
Bagaimana pengaturan jadwal dan jumlah peserta?
Pelaksanaan seleksi PPPK Kesehatan di Kabupaten Flores Timur Tahun 2022, berlangsung di Larantuka, tepatnya di SMA Negeri I Larantuka.
Setiap hari sebagaimana jadwal pelaksanaannya, Tim Pansel mengaturnya dalam tiga sesi. Setiap sesi, dengan jumlah peserta 100 orang, kecuali di sesi III pada hari terakhir.
"Di hari pertama, Senin, 12 Desember 2022, diikuti 300 peserta. Setiap sesi, 100 peserta. Semua peserta hadir dan mengikuti seleksi kompetensi tersebut. Di hari kedua, Selasa 13 Desember 2022, seorang dari 100 peserta pada sesi III, tidak menghadiri test CAT itu. Sedangkan pada sesi I dan II, semuanya hadir. Hal yang sama pun terjadi pada hari terakhir, Rabu 14 Desember 2022 di sesi I. Hanya 99 peserta yang hadir di sesi Pertama. Semoga pada sesi II, ke-100 peserta hadir lengkap. Dan untuk sesi III, jumlah pesertanya hanya 44 orang," urai Rufus Koda Teluma.
Editor
:
Tags
Berita Terkait

BPN Mabar Tak Keluarkan Peta Bidang Tanah Bendung Anak Munting, Ganti Rugi Lahan Gagal

Kapoldasu Irjen Pol Whisnu Hermawan Februanto SIK MH Dukung Kinerja Bank Sumut

Catut Nama Tanpa Konfirmasi, Dua Wartawan Intennews.com Disomasi

Kantor Kemendikti Saintek Kebanjiran Papan Bunga

Kantor Kemendikti Saintek Kebanjiran Papan Bunga

Sukhairi Diduga Mangkir dari Panggilan Polda Sumut terkait PPPK 2023.
Komentar