Jalur Trans Jawa Pantura-Rembang Sajikan Keindahan Tak Biasa

bulat.co.id - Jalur jalan raya antara Kota Semarang menuju Surabaya bagi mereka yang pernah atau sering melintas disebut sebagai jalan terindah di jalur Pantai Utara (Pantura) Jawa, bahkan ada yang terindah se-Indonesia.
Baca Juga:
Juwari (50), seorang sopir truk ekspedisi asal Pemalang, Jawa Tengah sudah 20 tahun melintas di jalur tersebut. Baik dari arah Surabaya ke Semarang, maupun sebaliknya. Ia menuturkan jalur Pantura yang berada antara Kabupaten Rembang, Jawa Tengah dengan Kabupaten Tuban, Jawa Timur membentang dari Kecamatan Lasem sampai Kecamatan Sluke, Kabupaten Rembang.
Baca Juga: Mengenal Wippas yang Dihuni Ratusan Monyet di Pemalang
"Memang sangat indah baik saat pagi ataupun sore hari. Terlebih saat matahari terbenam, pemandangannya sangat indah, bahkan di jalur ini sengaja saya kurangi laju kendaraan biar bisa lama menikmati pemandangannya," kata Juwari.
Pemandangan indah pada jalur yang berada di desa Bonang Binangun, Kecamatan Lasem misalnya, pengguna jalan langsung disuguhi panorama pantai dan perbukitan Watu Layar yang konon katanya menjadi tempat favorit Sunan Bonang (salah satu dari Wali Sanga) menyendiri disela-sela beliau menyebarkan agama Islam dahulu kala.
Warning: A non-numeric value encountered in /home/u729743767/domains/bulat.co.id/public_html/theme/detail.php on line 313

Kapten Kapal Minta KSOP Pasang Lampu Suar di Perairan Padar

Diduga Salah Baca Navigasi, Kapal Wifil Putra yang Membawa 14 Wisman Tenggelam di Perairan TNK

BPN Mabar Tak Keluarkan Peta Bidang Tanah Bendung Anak Munting, Ganti Rugi Lahan Gagal

Soal Bangun Hotel di Pulau Padar, Kepala BTNK: Yang Dimaksud oleh Penjaga Bukan Hotel Tetapi Pos Jaga

Wisatawan Dilarang Masuk Pantai Pulau Padar, Penjaga Sebut Bos Mau Datang Bangun Hotel
