Wabup Karo Hadir Pembukaan Lokasi Ketahanan Pangan Prajurit

Istimewa
Wabup Karo saat menyambut Korem 023/KS Kolonel Inf. Dody Triwinarto.
"Hari ini adalah hari yang bersejarah, kita bersatu menjadi lebih baik dalam ketahanan pangan, kami akan memajukan kesejahteraan di tempat kita ini," tegasnya.
Baca Juga:
Program ketahanan pangan ini, lamjut dikatakan nya, sudah menjadi program nasional, tidak ada hal yang mudah di dalam pekerjaan dan semua membutuhkan proses, dengan koordinasi yang baik antara Pemerintah Daerah Kabupaten Karo, Kepolisian, TNI dan semua pihak yang saling bersinergi maka hasil yang baik akan dapat kita capai.
Editor
:
Tags
Berita Terkait

Besok Pengamanan Nataru Dimulai

Bawaslu Karo Nyatakan Pilkada 2024 Sukses

Kejari Karo Peroleh Juara Tiga Penanganan Perkara Tindak Pidana Korupsi

Residivis Sabu Kembali Ke Jeruji Penjara

Perayaan Natal Bersama Pemkab Karo Tahun 2024

Pelatihan Pembentukan Tim SAR Digelar
Komentar