Sat Lantas Polres Labuhanbatu Penyuluhan Keliling, Sampaikan 8 Prioritas Sasaran Ops Zebra Toba 2023
Istimewa
Sat Lantas Polres Labuhanbatu lakukan penyuluhan
Selain itu, pengemudi ranmor dalam pengaruh alkohol, pengemudi melawan arus lalu lintas, pengemudi ranmor yang melebihi batas kecepatan dan kendaraan bermotor yang menggunakan knalpot brong juga menjadi sasaran pihak Polantas dalam Ops Zebra Toba 2023.
Baca Juga:
"Dengan adanya penertiban terhadap 8 jenis pelanggaran yang dijadikan sebagai Prioritas tersebut, diharapkan dapat tercapai tujuan dari pelaksanaan Ops Zebra Toba 2023, yaitu menurunnya angka kecelakaan lalu lintas, menurunnya fatalitas korban akibat kecelakaan lalu lintas, menurunnya tingkat pelanggaran lalu lintas serta meningkatnya disiplin masyarakat dalam berlalu lintas," pungkas Kasat Lantas.
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait
Laksanakan Olahraga Rutin, Polres Labuhanbatu Jaga Kebugaran Personel
Sat Lantas Polres Labuhanbatu Ajak Pelajar SMA Tertib Berlalulintas
Demo Depan Kantor Dinas Lingkungan Hidup, PC HIMMAH Labuhanbatu Pertanyakan Izin Refenery PT LTS
Berbagi di Jum'at Berkah, Satres Narkoba Polres Labuhanbatu Wujudkan Kepedulian
Jumat Berkah, Kapolsek Bilah Hulu Berbagi Makanan kepada Masyarakat
Polsek Marbau Tangkap Pelaku Pembacokan
Komentar