Profil Azlansyah Hasibuan: Anggota Bawaslu Medan Kena OTT Polda Sumut di Hotel Berbintang
Azlansyah dikabarkan terjaring OTT di salah satu Hotel berbintang di Kota Medan, Selasa (14/11/2023) malam.
Azlansyah diduga terlibat makelar kasus penetapan Daftar Calon Tetap (DCT) anggota DPRD salah satu partai politik.
Baca Juga:
Azlansyah Hasibuan sendiri baru dilantik menjadi Anggota Bawaslu Kota Medan periode 2023-2028.
Azlan resmi menjadi anggota Bawaslu saat dinyatakan lolos seleksi wawancara dan kesehatan pada bulan Agustus lalu.
Di Bawaslu Azlan ditunjuk sebagai koordinator Devisi Pencegahan, Partisipasi Masyarakat dan Humas, Penanganan dan Data dan Informasi.
Azlansyah Hasibuan merupakan alumni Universitas Islam Sumatera Utara (UISU).
Di sosial media, Azlansyah memiliki akun instagram @Azlansyah_hasibuan.
Dari akun medsosnya ini, diketahui jika Azlansyah pernah aktif di beberapa organisasi kampus.
Diantara organisasi yang digelutinya adalah Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia atau PMII.
Kejati Sumut Salurkan Bantuan kepada Awak Media dan Masyarakat Korban Terdampak Bencana
Spiritualitas dan Strategi: Resep Sukses PSMS Raih Kemenangan Pertama
Polri Dukung Mahasiswa Polbangtan Medan Dampingi Petani Brigade Pangan di Sergai
Denpom I/5 Medan Gelar Nonton Bareng Film Believe, Bersama SMSI Medan dan Masyarakat
Distributor BAS dan HSC Adakan Sosialisasi ke Calon PPTS