Cek Disini 5 Bansos yang Akan Disalurkan April 2023
Redaksi - Minggu, 09 April 2023 19:40 WIB

Istimewa
Ilustrasi
bulat.co.id -.April menjadi bulan yang ditunggu-tunggu. Ada beberapa bansos yang diberikan kepada masyarakat.
Pemerintah akan menyalurkan sebanyak 5 bansos di bulan April ini.
Bansos ini nantinya bisa menjadi bekal untuk lebaran.
Baca Juga:Dinsos Pamekasan Belum Terima Surat Edaran Terkait Penyaluran Bansos
Bansos yang diberikan pun beragam mulai dari uang tunai untuk lansia hingga anak sekolah.
Dilansir dari Grid.id, Minggu (9/4/2023), beberapa bansos yang cair ini ada PKH hingga bantuan untuk anak yatim piatu atau Yapi.
Berikut daftar bansos yang akan disalurkan pada April 2023.
1. PKH Tahap 2
Pemerintah akan menyalurkan kembali Program Keluarga Harapan (PKH) tahap 2.
Sebagai informasi, PKH merupakan program bantuan sosial yang pencairannya berupa uang tunai untuk sejumlah kategori KPM tertentu.
Penerima adalah mereka yang memenuh syarat serta telah terdaftar di DTKS.
Berikut adalah kategori penerimanya:
1. Balita dan Ibu Hamil Rp750.000 per tahap
2. Penyandang disabilitas dan lansia masing-masing Rp600.000
3. Anak Sekolah
- Sekolah Dasar Rp225.000
- Sekolah Menengah Pertama (SMP) Rp375.000
- Sekolah Menengah Atas (SMA) Rp500.000
Bansos PKH tahap 2 ini kemungkinan akan cari mulai April hingga Juni 2023.
Editor
:
Tags
Berita Terkait

5 Bansos Cair Mulai Hari Ini dan Ada 2 Bantuan Tambahan yang Cair untuk KPM

Kasat Narkoba Polres Sergai Giat Aksi Peduli Sesama

Dugaan Penyelewengan Bansos Bergulir di Polres Tebingtinggi, Kades Penggalangan Dikonfirmasi Tak Menjawab

Cek! Inilah 3 Bansos Cair Sekaligus Bulan Agustus 2024, Mulai Bantuan Beras hingga PKH

Bansos PID Bermaslah, Ratusan Tandatangan Nelayan Perlis Diduga Dipalsukan

Inilah 9 Bantuan Sosial yang Cair Serentak di Bulan Juli 2024, Ada Yang Terima Sampai Rp 5 Juta
Komentar