Kajari Sergai Cup Turnamen Tingkat SMP Tahun 2024
Yusnar - Selasa, 23 Juli 2024 18:30 WIB

Yusnar
bulat.co.id -SERGAI-Kajari Serdang Bedagai (Sergai) Cup Turnamen Pelajar Tingkat SMP Tahun 2024 resmi dibuka, Selasa (24/7) pukul 09.40 WIB.
Kegiatan Pembukaan Kajari Serdang Bedagai Cup Turnamen Futsal Pelajar Tingkat SMP Se-Kabupaten Serdang Bedagai Tahun 2024 memperebutkan Piala Kajari Serdang Bedagai 2024 bertempat di GOR Spartan Futsal, di depan SPBU Firdaus, Dusun XIV, Desa Firdaus, Kecamatan Sei Rampah, Kabupaten Serdang Bedagai, Provinsi Sumatera Utara.
Kepala Kejaksaan Negeri Serdang Bedagai, Rufina Br. Ginting dalam sambutannya mengatakan bahwa syukur kita panjatkan kepada Tuhan yang Maha Esa karena kita bisa berkumpul ditempat ini untuk melaksanakan kegiatan ini.
"Pada kesempatan ini kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak sehingga kegiatan ini dapat berlangsung sampai nanti hari Kamis tanggal 25 Juli 2024,"ujarnya.
Baca Juga:
Halaman :
Warning: A non-numeric value encountered in /home/u729743767/domains/bulat.co.id/public_html/theme/detail.php on line 313
Editor
:
Tags
Berita Terkait

Kejari Sergai Musnahkan Barang Bukti 112 Perkara yang Sudah Inkrah

Kapolres Sergai Pimpin Refleksi akhir Tahun 2024

Besok Pengamanan Nataru Dimulai

Kapolres Padangsidimpuan Pimpin Rakor Operasi Lilin 2024 Lintas Sektoral

Bawaslu Karo Nyatakan Pilkada 2024 Sukses

Surya Wahyu Danil : Masyarakat Madina Harus Hormati Proses MK
Komentar