Minim Anggaran, PSDS Siap Jual Saham ke Swasta

istimewa
PSDS Latihan
Pada idealnya, PSDS sendiri membutuhkan pembiayaan dalam kegiatan sedikitnya 10 milyar pertahun. Dan saat ini, kita sampaikan PSDS belum memiliki persiapan apapun untuk menyongsong kompetisi yang akan berlangsung beberapa bulan mendatang.
Baca Juga :Muncikari Prostitusi Online di Parepare Ditangkap, Dapat Rp 50 Ribu Sekali Transaksi"Untuk PSDS tetap fokus dalam pengembangan dan penempahan pemain lokal yang memiliki kemampuan baik dan berbakat dalam sepakbola. Hal itu dibuktikan dengan sumbangan sejumlah pemain yang berlaga di kancah Nasional. Saat ini kita sudah bersyukur masih bisa mempertahankan pemain yang ada," terang Herman.
Baca Juga:
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait

PSSI Sanksi 3 Pemain, PSDS Denda Rp 300 Juta

PSMS Menang 1-0 atas PSDS, Pelatih Miftahudin: Alhamdulillah

Hasil dan Klasemen Liga 2: PSMS Medan Kokoh 3 Besar Usai Kalahkan PSDS

PSMS Tak Remehkan Tim Juru Kunci PSDS, Coach Miftah: Setiap Laga Bagi Kami Final

Menang Telak dari PSDS, PSMS Medan Salip Sriwijaya FC di Klasemen Liga 2

Home Base PSMS Medan Dinyatakan Layak Menggelar Pertandingan Liga 2 dengan Penonton
Komentar