Kuta Bantarbolang Jadi Desa Percontohan Anti Korupsi, Ini Kata Kepala Desa

Istimewa
Kades Kuta
bulat.co.id -Desa Kuta salah satu desa yang ada di Kecamatan Bantarbolang, Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah menjadi salah satu desa yang mewakili sebagai desa percontohan anti korupsi.
Desa Kuta berada di sebelah barat Kecamatan Bantarbolang tepatnya berada di tengah hutan Jati.
Sebelah utara berbatasan dengan Desa Lenggerong, sebelah selatan berbatasan dengan Desa Gelandang sebelah barat hutan jati dan sebelah timur juga hutan jati.
Desa ini kini menjadi salah satu desa percontohan anti korupsi.
Menjadi percontohan Desa anti korupsi juga tidak lepas dari peran sosok kepala desanya, yang berpenampilan begitu sederhana,
terkait hal ini kepada wartawan, Cahyono, Kepala Desa Kuta mengatakan, Desa Kuta dipilih menjadi Desa percontohan anti korupsi mewakili Kecamatan Bantarbolang. "Kebetulan dari beberapa desa se-kecamatan, Desa Kuta terpilih untuk mewakilinya," katanya, Kamis (1/6/23).
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait

Terkait Stunting di Madina, Arief Tampubolon: Siapapun yang Terlibat Harus Mempertanggungjawabkan Perbuatannya

Terkait Stunting di Madina, Arief Tampubolon: Siapapun yang Terlibat Harus Mempertanggungjawabkan Perbuatannya

Antisipasi Bencana Gempa Bumi, Rutan Pemalang Gelar Simulasi Penyelamatan

Anak -anak di Pemalang Manfaatkan Daun Pisang Untuk Payung Saat Hujan Tiba

Optimis Dapat Mendulang Suara 70 Persen Pada Pilkada, Ratusan Kader PKS Turun Ke Jalan

Dibawah Guyuran Hujan, Program Jumat Berkah Rizal Bawazier Tetap Dilaksanakan
Komentar