Saling Sindir Cak Imin vs Gibran, Bawa Catatan hingga Singgung Mahkamah Konstitusi
Andy Liany - Senin, 22 Januari 2024 08:10 WIB

internet
Saling Sindir Cak Imin vs Gibran, Bawa Catatan hingga Singgung Mahkamah Konstitusi
Ketika menanggapi inilah Cak Imin balik 'menyentil' cawapres Gibran.
Dia menilai apa yang dikatakan Gibran hanya mengulangi apa yang telah dia jelaskan.
Kemudian muncul sindiran yang membawa Mahkamah Konstitusi (MK).
Cak Imin membawa-bawa soal 'catatan Mahkamah Konstitusi' ketika menjawab pertanyaan dalam debat Pilpres 2024.
Mulanya, moderator debat Pilpres 2024 bertanya kepada tiga cawapres soal cara agar masyarakat desa dapat membangun desanya sendiri.
Moderator bertanya soal bagaimana kebijakan dan strategi agar warga desa lebih berminat untuk tinggal dan membangun desanya.
Cak Imin tak langsung menjawab moderator, namun beberapa detik mencatat di kertas.
Baca Juga:"Terima kasih, Pak Gibran, yang Anda sampaikan mengulang apa yang saya sampaikan. Saya ingin memperdalam lagi bahwa petani kita potensinya besar sekali. Jumlah petani kita masih sangat besar, potensi tanah kita subur masih banyak lagi," tutur Cak Imin.
Tags
Berita Terkait

Dukung Visi Misi Asta Cita Presiden Prabowo, Pemkab Labuhanbatu Launching Perdana Uji Coba Program Makan Bergizi

Dalam Segmen Pertama, Harun Akan Tingkatkan Pembinaan Agama

Pasca Debat, Mobil Rombongan Bobby Nasution Dilempar Batu Oleh Pendukung Edy Rahmayadi

Soal Jalan Rusak, Edy Rahmayadi Tak Mampu Akses Pemerintah Pusat

Pj Wali Kota Hadiri Debat Paslon Wali Kota Padangsidimpuan

3 Tanda Gibran Mulai Tak Dianggap Prabowo! Padahal Sebentar Lagi Dilantik Jadi Wapres RI
Komentar