Kejadian Luar Biasa: Ribuan Burung Lawet Serbu Kantor Kecamatan Karangrejo Purbalingga

bulat.co.id/solihin kohar
Kejadian Luar Biasa: Ribuan Burung Lawet Serbu Kantor Kecamatan Karangrejo Purbalingga
bulat.co.id - Pemandangan yang nampak aneh terjadi Pada hari Senin 1/4/2024 yang cerah ini.
kejadian luar biasa menggemparkan kantor Kecamatan Karangreja di Purbalingga.
Baca Juga:
Ribuan burung, terutama jenis Sriti dan lawet, tiba-tiba mengerubuti area sekitar kantor kecamatan, termasuk pendopo dan celah-celah gedung.
Belum ada yang dapat menjelaskan secara pasti dari mana asal mula kedatangan ribuan burung tersebut.
Mereka terlihat bergerombol di belakang pendopo, bahkan menempel di atap-atap dan plafon kantor.
Sarang-sarang mereka terlihat menempel di sudut-sudut teras ruangan, termasuk di kantor panwas Kecamatan Karangreja.

Kondisi ini membuat beberapa warga yang berada di sekitar kantor kecamatan terkejut dan bingung.
"Banyak sekali burung Sriti yang datang ke sini," tutur Kak Rinto, salah seorang anggota panwas Bawaslu Kecamatan Karangrejo, ketika diwawancarai di kantor sekretariat.
Editor
: Andy Liany
Tags
Berita Terkait

Pemuda Karangreja Nyawiji Beri Dukungan kepada Calon Bupati Purbalingga Tiwi-Hendra

Festival Lomba Burung Berkicau, Jadi Ajang Silaturahmi dan Peningkatan Ekonomi

Pembunuh Saudara Ipar Dituntut 14 Tahun Penjara di Purbalingga, Jawa Tengah

Seorang Warga Purbalingga Diduga Korban Penipuan Hingga Belasan Juta Rupiah, Korban Masih Buru Pelaku

Gempar! Makam Perawan di Purbalingga Dibongkar Orang Tak Dikenal

Seorang Pria di Purbalingga Ditemukan Tewas, Polisi olah TKP
Komentar