Harga Emas Turun Rp4.000

Istimewa
bulat.co.id - Harga
emas hari ini keluaran Logam Mulia Antam 24 karat, Kamis (23/1/2023),
mengalami penurunan harga bila dibandingkan dengan kemarin. Harga emas
hari turun Rp 4.000 per gram dan berada di level Rp 1.015.000 per gram.
Untuk
satuan harga emas hari ini yang terkecil ukuran 0,5 gram saat ini
berada di angka Rp 557.500. Sementara itu harga emas 10 gram dijual
sebesar Rp 9.645.000. Sedangkan untuk ukuran emas yang terbesar, yakni
1.000 gram (1 kg) dibanderol dengan harga sebesar Rp 955.600.000.
Baca Juga: Melemah Rp4.000 per Gram, Berikut Rincian Harga Emas Hari Ini
Jika
ditarik dalam sepekan terakhir, pergerakan harga emas hari ini dari
Antam terpantau bergerak di rentang Rp 1.015.000/gram - Rp
1.023.000/gram. Sementara dalam sebulan terakhir pergerakannya ada di
rentang Rp 1.014.000/gram - Rp 1.042.000/gram.
Sementara
harga emas hari ini untuk buyback emas Antam juga ikut mengalami
penurunan harga sebesar Rp 4.000 per gram dan membuat harga buyback saat
ini berada di level Rp 900.000 per gram.
Editor
:
Tags
Berita Terkait

Membayangkan NTT 2045: Emas atau Was-was?

Gubernur Melki: Otonomi Daerah Kunci Menuju Indonesia Emas 2045

BPN Mabar Tak Keluarkan Peta Bidang Tanah Bendung Anak Munting, Ganti Rugi Lahan Gagal

Diduga Tak Miliki Izin BPOM, Aek Lan dan Madina Murni Dilaporkan

Kabur selama 10 Bulan ke Riau, Polsek Dolok Masihul Berhasil Amankan Budi yang Nyuri Uang dan Emas

Santri Ponpes Darul Zakir Alwi Raih Medali Emas Tingkat Nasional, Riau Open Competition 2025
Komentar
Berita Terbaru

Peserta KUR BRI Panyabungan Kini Dilindungi BPJS Ketenagakerjaan

Arif Tampubolon Minta Kapolri Nonaktifkan Kapolres Madina

Lapas Padangsidimpuan Ikuti Arahan Dirjen Pemasyarakatan Secara Virtual

Sholat Jumat di Lapas Padangsidimpuan Berlangsung Khidmat

Seorang Warga Manggarai Barat Ditetapkan Sebagai Tersangka Penyelundupan BBM

Sekretaris DPP AWP2J Pinta Polres Tapsel Periksa Kabid Dikdas Pendidikan Tapsel Terkait Dugaan Pungli

Wujud Implementasi BCM, BRI BO Gunungsitoli Gelar Sosialisasi dan Simulasi Pencegahan dan Penanganan Kebakaran
