Resep Menu dan Cara Membuat Kue Marmer, Cocok untuk Lebaran 2024

Andy Liany - Senin, 08 April 2024 14:32 WIB
Resep Menu dan Cara Membuat Kue Marmer, Cocok untuk Lebaran 2024
net
Resep Menu dan Cara Membuat Kue Marmer, Cocok untuk Lebaran 2024

Cara Membuat:

Advertisement

- Campurkan cokelat bubuk dengan air hangat dan pasta cokelat, aduk hingga rata.

Baca Juga:

- Potong kotak kecil keju.

- Di dalam mangkuk campurkan unsalted butter, tinned butter dan gula halus, kocok hingga pucat dan mengembang.

- Di dalam mangkuk lain, campurkan kuning telur, telur utuh, minyak, perisa vanila, gula pasir, garam, tepung, susu bubuk, baking powder sambil di saring dan SP, kocok hingga mengembang dan gula larut.

- Masukkan adonan mentega sedikit demi sedikit sambil di aduk lalu sisihkan 1/5 bagian adonan dan campurkan dengan cokelat, aduk rata.

- Masukkan sebagian adonan putih ke dalam loyang yang sudah di oles mentega dan tepung.

- Masukkan adonan cokelat dan sedikit sisa adonan putih, aduk memutar dengan garpu.

- Masukkan keju, aduk perlahan. Panggang dengan suhu 175 derajat celcius selama 50-60 menit.

- Keluarkan dari panggangan, dinginkan dan lepaskan dari loyang.

- Marmer cake siap disajikan.

Demikian cara membuat kue marmer yang cocok disajikan saat Lebaran 2024

Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru