Kebakaran Hebat di Bantaran Sungai Deli, 11 Unit Damkar Diterjunkan
Redaksi - Kamis, 10 Agustus 2023 15:00 WIB

internet
Kebakaran hebat di bantaran Sungai Deli, Medan
Kasi Pemadaman Dinas Pemadam Kebakaran Penyelamatan Kota Medan Rusli Tampubolon kepada wartawan di lokasi kejadian mengatakan, perkiraan rumah yang terbakar pada saat ini lebih kurang tujuh unit.
Baca Juga:
Baca Juga :Mayor Dedi Jalani Pemeriksaan Puspom AD Buntut Aksi Puluhan Anggota TNI Datangi Polrestabes Medan
Rusli menyebutkan, pihaknya mengerahkan 11 armada
pemadam kebakaran untuk memadamkan api. Armada didatangkan dari sejumlah UPT.
Menurutnya, berdasarkan informasi warga, api berasal
dari salah satu dapur warga. "Sedangkan korban jiwa negatif," ujarnya.
Saat ini tim Damkar Kota Medan masih melakukan upaya
pendinginan di lokasi kebakaran. (dhan/wsp)
Editor
:
Tags
Berita Terkait

Jelang Musda XV KNPI Sumut, IPTI Sumut Tegaskan Dukungan Penuh kepada Aldi Syahputra Siregar

Kapoldasu Irjen Pol Whisnu Hermawan Februanto SIK MH Dukung Kinerja Bank Sumut

Puskesmas Perbaungan Berikan Bantuan Kepada Korban Kebakaran

Sat Narkoba Polres Sergai Ciduk Anak Medan Diduga Pengedar Ekstasi

Polres Tebing Tinggi Selidiki Penyebab Kebakaran Rumah di Sri Padang

BRI Serahkan Bantuan Korban Kebakaran Tambangan Demi Ringankan Beban
Komentar