Bupati Tapsel Hadiri Acara Penilaian Akreditasi Puskesmas Muara Tais
Suhut Gultom - Selasa, 23 Juli 2024 07:57 WIB

istimewa
Bupati H Dolly ketika menyampaikan pesan dan arahannya pada giat penilaian Akreditasi Puskesmas Muaratais Tais.
Dr Rudi menambahkan bahwa Akreditasi ini diharapkan dapat meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap pelayanan kesehatan yang diberikan dan menjadi motivasi bagi seluruh tenaga medis untuk terus bekerja dengan dedikasi tinggi demi kesehatan masyarakat Tapsel.
Adapun Tim Surveyor dipimpin dr Dewi Khairani Hasibuan, yang menilai bidang tata kelola pelayanan dan penunjang, serta Mawaddah Tsaniyah SKM MPH, yang menilai bidang tata kelola sumber daya dan UKM.
Baca Juga:
Sedangkan Tim Surveyor berasal dari Lembaga Akreditasi Fasilitas Kesehatan Indonesia (LAFKI) yang akan melakukan penilaian dari tanggal 22 sampai 24 Juli 2024. Giat ini dihadiri Forkopimcam Angkola Muara Tais, Tokoh Masyarakat, dan perwakilan dari berbagai Instansi.
Editor
: Andy Liany
Tags
Berita Terkait

Simpan Diduga Ganja Pria Warga Padang Bolak Paluta Ditangkap Polisi

Sekretaris DPP AWP2J Pinta Polres Tapsel Periksa Kabid Dikdas Pendidikan Tapsel Terkait Dugaan Pungli

Kafilah Kecamatan Sayur Matinggi raih Juara Umum MTQ ke-57 tingkat Kabupaten Tapsel

Polres Tapsel Amankan Pria Pengedar Sabu

Dua Warga Muara Batang Toru Tapsel Diamankan Polisi Diduga Penyalahgunaan Narkoba

Bupati Tapsel Resmi Buka MTQ ke-57 Tingkat Kabupaten
Komentar