Kunker Pertama di Sumut, Ketum PWI Hendry CH Bangun Diulosi Ketua SMSI Erris Napitupulu

Andy Liany - Senin, 06 November 2023 13:50 WIB
Kunker Pertama di Sumut, Ketum PWI Hendry CH Bangun Diulosi Ketua SMSI Erris Napitupulu
istimewa
Kunker Pertama di Sumut, Ketum PWI Hendry Ch Bangun Diulosi Ketua SMSI Erris Napitupulu

Dalam upaya itu, sebut Hendry Ch Bangun, harus diawali dengan konsistensi menegakkan aturan di organisasi masing-masing. Tanpa komitmen itu, pers Tanah Air hanya akan terbelenggu dalam narasi retorika.

Advertisement

"Di PWI misalnya, mana yang tidak sesuai aturan namun pada praktiknya ada, tidak boleh dilanjutkan, namun kita kembalikan berjalan sesuai dengan pedoman, ketentuan, itulah PDRT PWI," tegas Hendry.

Baca Juga:

"Saya kira di SMSI juga sama, Pak Firdaus selalu Ketua Umum Pusat saya kenal konsisten di garis itu. Jadi kalau kita semua konsisten berjalan sesuai ketentuan masing-masing, saya pikir pers Tanah Air tumbuh positif dan berkontribusi nyata untuk pembangunan bangsa," pungkas Hendry Ch Bangun.

Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru