Alutsista Mahal Hancur, 50 Tentara Zionis Dikubur dalam 2 Hari, Israel Merugi karena Perang Darat

Tak hanya kehilangan alutsista canggih yang harganya sangat mahal, Israel juga disebut kehilangan banyak tentaranya.
Padahal, diketahui, Israel disebut menempati ranking 4 militer terkuat di dunia.
Direktur pemakaman militer Mount Herzl, David Oren Baruch menyebutkan, dalam dua hari, sedikitnya 50 tentara zionis dikuburkan.
"Kami menguburkan 50 tentara dalam dua hari," kata David Oren Baruch, menggambarkan kengerian kehilangan di kalangan tentara Israel, dikutip dari RT Arabic, Senin (21/11).
Bahkan, David menyebut setiap jam ada pemakaman tentara yang tewas karena perang.
"Kami sekarang sedang melalui periode di mana setiap jam ada pemakaman, setiap satu setengah jam ada pemakaman. Saya diminta untuk membuka sejumlah besar kuburan. Di pemakaman Mount Herzl saja kami menguburkan 50 tentara dalam waktu 48 jam," lanjut David.
RT Arabic melaporkan, nama-nama prajurit yang tewas tidak akan diumumkan sampai militer Israel (IDF) mengizinkannya.

Tentara Israel Diserang Wabah: Suhu Badan Tinggi, Gangguan Perut dan Pencernaan

PBB: Situasi Semakin Apokaliptik, Tak Ada Tempat Aman di Gaza

Hamas Sebut 15.523 Orang Tewas di Gaza Sejak Awal Perang, 41.316 Warga Terluka

Kabar Duka! Doni Monardo Panglima Perang Melawan Covid-19 Meninggal Dunia

Gencatan Senjata Tak Diperpanjang: Gaza Kembali Membara, Sirine Meraung di Pemukiman Israel
